Pantas Konsisten, Fabio Quartararo Jago Banget Mainkan Olahraga Ini, Lalu Mention Mike Tyson, Ada Apa?

Selasa 14-09-2021,14:06 WIB
Reporter : Denmas
Editor : Denmas


Fabio Quartararo sejauh ini masih aman di puncak klasemen sementara MotoGP 2021.||Foto/MotoGP.com

BACA JUGA:Cukup Gedein Lubang Ini, Performa Motor Berkarburator Makin Ngacir, Mau?

"HIIT Training, saya siap @miketyson [Emoji Ngakak]," tulis Quartararo.

Tapi sayangnya, sampai berita ini selesai ditulis, sang juara dunia tinju kelas berat itu belum juga membalas mention Quartararo di kolom komentar.

Sebaliknya, banyak netizen lain yang menanggapi dengan beragam komentar.

Lihat langsung, deh, latihan fisik yang dilakukan Quartararo satu ini.

 
        Lihat postingan ini di Instagram  
 
                  Sebuah kiriman dibagikan oleh Fabio Quartararo (@fabioquartararo20)

Tags :
Kategori :

Terkait

Terpopuler

Terkini