Simak 7 Langkah Ini Sebelum Membeli Motor Baru

Jumat 08-12-2023,12:30 WIB
Reporter : Ade Rafiuddin
Editor : Priya Satrio

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Untuk semua bradsis yang berniat memiliki motor baru. Apalagi jika ini untuk pertama kali.

Ada beberapa tips yang jadi bahan pertimbangan.

Simak yuk apa saja Langkah yang perlu dilakukan:

BACA JUGA:Mantap! Perkakas Tekiro Raih Top Brand Award Untuk Ke-9 Kalinya

Survey 

Agar tidak tertipu, pastikan membeli motor pada dealer resmi dari merek motor yang dipilih. Jangan sekedar mengecek harga pada satu dealer.

Kamu perlu cek dua sampai tiga dealer dan lakukan  perbandingan. Mengapa ini penting dilakukan?

Karena pastinya,  ada perbedaan harga dan juga kebijakan pembelian motor walaupun sama-sama dealer resmi dari merek yang sama. 

BACA JUGA:Wahana Tantang Komunitas Honda ADV Datangi Spot Horor di Jakarta

Baca Review 

Perlu dan penting membaca review banyak orang terkait pilihan motor yang akan dibeli.

Cari dan baca diberbagai blog, forum  otomotif di internet, maupun tayangan video di YouTube.

Jika  ternyata banyak informasi negatif, baiknya cari merek lain.

BACA JUGA:Mau Motor Super Irit Bahan Bakar? Rawat bagian-bagian ini!

Atau konsultasikan pada teman atau keluarga, yang sudah pernah memakai merk tertentu yang Anda sukai.

Kategori :