Ini Daftar Pemenang Penghargaan Motor Listrik PEVS 2024

Minggu 05-05-2024,10:30 WIB
Reporter : Ade Rafiuddin
Editor : Ilham

BACA JUGA:Alat Pemadam Khusus Kendaraan Listrik Didiskon 20 Persen Selama PEVS 2024 

10.Honda EM 1 e: - Most Functional Scooter

11.Rakata NX3 - Most Long Range Scooter 


PEVS 2024: Produsen Kendaraan Listrik Menjadi Wadah Komersial Bergengsi hingga Media Edukasi-MotorExpertz.com-Motorexpertz.com

12.Yadea GT - Most Tested Bike

13.Honda EM 1 e: - Most Tested Motorcycle

BACA JUGA:Hyundai dan GESITS Bikin Motor Listrik Setara 125-150 Cc

14.Gesits G1 DLX - Most Valuable Motorcycle

Kemeriahan PEVS 2024 tak hanya pada closing ceremony dari Outdoor Stage Area berlangsung saja. 

Kehadiran pengunjung tidak terlepas dari sejumlah program yang dihadirkan oleh Dyandra Promosindo selaku penyelenggara PEVS 2024. 

Mulai dari ragam aktivitas oleh komunitas seperti EV Riding KOSMIK, EV Motorcycle Fun Run by KOSMIK, EV Test Ride dan Drive, Test Bike, IAM EV Fest, Formula Electric Student Show Off, Elders Elettrico, Rusty Project, EV Catwalk & Parade hingga Drone Show Off by FAST. 

BACA JUGA:NEU Green, Motor Viralnya Gibran Rakabuming Ikut Parkir di Pameran PEVS 2024

Beragam aktivitas bisnis seperti penandatanganan nota kesepahaman/Memorandum of Understanding (MoU) antar berbagai industri pendukung kendaraan listrik di Indonesia.

Salah satunya antara PT Mobil Anak Bangsa (MAB) dengan PT XL Axiata, PT Angkasa Pura Supports, PT Surveyor Indonesia, dan PT Krakatau Chandra Energi di Hall B3.

Meskipun acara Closing Ceremony PEVS sudah dilangsungkan, ajang pameran kendaraan listrik 2024 masih tetap bisa dinikmati pengunjung pada esok hari, Minggu (5/5). 

Serangkaian program menarik masih akan dihadirkan demi memanjakan para pengunjung yang hadir esok hari. 

Kategori :