Misalnya Yamaha Mio M3 yang pakai mesin Bluecore 125 cc dan desain runcing, harganya Rp 17.75 juta.
Kalau mau yang lebih canggih, bisa pilih Yamaha Gear 125 terbaru.
Fiturnya setara dengan Honda BeAT, ada lampu LED, starter seamless SMG, dan idling stop SSS biar mesin mati otomatis saat berhenti.
BACA JUGA:Update Harga BBM Non Subsidi Per 13 Agustus 2024
Yamaha Gear-Yamaha-
Yamaha Gear versi S tampil lebih mewah dengan cat matte dan jok coklat, ditambah fitur remote answer back system.
Untuk harganya, Yamaha Gear 125 dibanderol Rp 18.505 juta, sementara versi S-nya Rp 19.22 juta.
Banyak kan pilihan motor matic harga di bawah Rp 20 juta? Bradsis pilih yang mana nih?
Kategori :