8 Komponen Motor Matic yang Wajib Anda Ganti Secara Berkala, Nomor 2 Sering Diabaikan

Kamis 05-09-2024,15:06 WIB
Reporter : Bayu Saputra
Editor : M. Iksan

Aki motor matic biasanya bertahan  sepanjang 3-4 tahun, ini  juga sangat bergantung pada pemakaian motor.

Apalagi motor matic menggunakan aki basah, pastikan kondisi airnya stabil.

Siasati dengan lebih rajin mengecek kondisi aki setiap bulan.

BACA JUGA:Ketinggalan SIM Fisik? Bisa Nggak Sih Tunjukin SIM Digital Saat Kena Tilang?

5. Lampu

Ini terdengar sangat sepele dan bukan masalah serius.

Sebab lampu tidak memengaruhi kerja mesin motor.

Padahal lampu sebenarnya termasuk komponen motor matic yang harus diganti secara berkala.

Lampu yang mati pasti akan memengaruhi pengguna sepeda motornya.

Taruhannya nyawa dan sangat berisiko membahayakan keselamatannya di jalan saat menggunakannya.

Pastikan untuk mengganti lampu setiap 1.5-2 tahun sekali.

BACA JUGA:Honda Vario 125 Dapat Rival Baru, SQ16! Mesin Beringas, Fitur Canggih, Tapi Harganya Nggak Main-main

6. Kampas Rem

Kampas rem yang sudah aus akan memengaruhi kinerja motor matic dan dapat berbahaya digunakan jika remnya tak berfungsi dengan baik.

Lakukan pemeriksaan pada kaki-kaki kendaraan.

Komponen ini biasanya memiliki usia pakai yang pendek.

Kategori :