membantu kamu untuk berpikir lebih jernih dan menahan amarah yang mulai meluap.
5. Hindari situasi yang dapat memicu timbulnya emosi
Menghindari situasi yang dapat memicu emosi dapat dilakukan dengan berbagai cara.
BACA JUGA:Ngejar Pesawat! Morbidelli Terpaksa Bajak Motor Polisi, MotoGP Mandalika Macet Parah
Misalnya, ketika sedang berkendara di jalan,
usahakan untuk tidak terlalu sering menggunakan klakson
yang dapat memicu emosi orang-orang di sekitar.
BACA JUGA:Cara Mudah Membersihkan Rem Cakram Depan Motor yang Macet
Demikianlah beberapa tips dalam mengelola emosi saat berada di jalan.
Semoga kita semua dapat lebih bijaksana ketika berada di jalan agar
tidak mudah tersulut emosi yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain.