Bermasalah dengan Pesawat, Ini Jadwal Terbaru MotoGP Argentina 2022 di Terma de Rio Hondo

Kamis 31-03-2022,23:14 WIB
Reporter : Dimas
Editor : Dimas


Akibat keterlambatan logistik MotoGP yang tengah berada di Mombasa, Kenya, membuat dua sesi FP1 dan FP2, Jumat 1 April 2022, ditiadakan.|MotoGP|

Akibat keterlambatan logistik MotoGP yang tengah berada di Mombasa, Kenya, membuat dua sesi FP1 dan FP2, Jumat 1 April 2022, ditiadakan.

ARGENTINA, MOTOREXPERTZ.com - Keterlambatan logistik MotoGP di Termas de Rio Hondo mengubah jadwal sebelumnya, bradsis.

Keterlambatan logistik MotoGP disebabkan oleh masalah teknis yang dialami dua pesawat pengangkut kargo dari Lombok, Indonesia sejak Rabu 29 Maret 2022.

Kedua pesawat tersebut harus masuk sanggar pesawat untuk menunggu bagian penerbangan setelah masalah tekni tertangani.

Dorna Sport selaku promotor sebelumnya sudah merilis jadwal MotoGP Argentina 2022.

BACA JUGA:Gegara 2 Pesawat Logistik MotoGP Bermasalah, Sesi FP1 dan FP2 MotoGP Argentina Ditiadakan

BACA JUGA:Husqvarna Svartpilen 250 Resmi Meluncur di IIMS Hybrid 2022, Dibandero Rp 98 Jutaan

Berhubung tim dan pembalap MotoGP masih belum pegang motornya di paddock, terpaksa harus menunggu setidaknya sampai hari Jumat.

Hal itu sampai Dorna alam pernyataan resminya di laman MotoGP.

+++++


Akibat keterlambatan logistik MotoGP yang tengah berada di Mombasa, Kenya, membuat dua sesi FP1 dan FP2, Jumat 1 April 2022, ditiadakan.|MotoGP|

Dorna menyebut jika hari pertama yang seharusnya menjalani sesi latiha bebas FP1 dan FP2, harus ditiadakan.

Tim pabrikan Ducati serta dua tim satelitnya, Gresini Racing dan VR46 Racing, merupakan terdampak dari musibah ini.

Dengan pastinya logistik MotoGP di Argentina mengalami keterlambatan, maka Dorna pun harus mengubah jadwal kembali.

Kategori :