Punya Motor Listrik? Ini Komponen yang Wajib Dicek Rutin

Jumat 21-07-2023,09:10 WIB
Reporter : M. Rafa Nugraha
Editor : M. Iksan

Sama seperti motor berbahan bakar bensin, kendaraan listrik juga memiliki control atau modul. Bagian ini memiliki kemiripan fungsi seperti ECU pada sepeda motor injeksi. Saat motor listrik digunakan secara berlebihan, maka modul atau kontrolnya dapat mengalami kerusakan. Oleh karena itu, komponen ini menjadi salah satu bagian yang tak boleh terlewatkan saat melakukan servis atau perawatan agar kendaraan tidak mengalami masalah.

5. Komponen Pendukung

Bagian lain yang akan dicek saat servis motor listrik adalah komponen pendukung lainnya. Hal yang dimaksud dari komponen pendukung ini adalah rem depan ataupun rem belakang. Pihak bengkel nantinya akan memeriksa apakan kedua rem tersebut bekerja dengan baik atau tidak. Selain itu, kampas rem pun akan diperiksa untuk memastikan agar rem dapat bekerja dengan baik. Bagian ini cukup penting karena akan berpengaruh pada kenyamanan dan keselamatan penggunaan.

Kategori :