Pecco Bagnaia Menang di MotoGP Catalunya 2024, Jorge Martin Kedua, Marquez Podium Lagi

Minggu 26-05-2024,20:56 WIB
Reporter : M. Iksan
Editor : M. Iksan

Pecco Bagnaia kini naik ke posisi 2 dan Aleix Espargaro ke posisi 3 di belakang Jorge Martin yang  memimpin balapan.

BACA JUGA:Segini Uang Negara yang Diberikan Untuk Subsidi Motor Listrik, Tapi Masih Kurang Laku?

BACA JUGA:Viral Bocah Tabrak Nmax ke Gerobak Gorengan, Kok Bisa Gitu?

Gak mau ketinggalan, Marc Marquez mulain naik ke posisi 5 setelah melewati Brad Binder di lap ke 12.

Marc Marquez berhasil menyalip Raul Fernandez dari posisi 4 pada balap menyisakan 7 lap lagi.

Pecco Bagnaia juga berhasil mengambil alih jalannya balap dari Jorge Martin saat lap ke 19 dengan manuver yang sangat baik dari lintasan dalam pada di tikungan 5.

Marquez berhasil meraih posisi podium 3 setelah melewati Aleix Espargaro di tikungan pertama pada lap ke 21.

Akhirnya pada balapan sepanjang 24 lap ini dimenangi oleh Pecco Bagnaia, kemudian di sususl Jorge Martin di posisi dua dan Marc Marquez di posisi 3.

BACA JUGA:Bradsis Sudah Tahu? Ini 6 Teknik Penting Saat Touring

BACA JUGA:Kenali Jenis-Jenis Bearing di Sepeda Motor

Berikut hasil race MotoGP Catalunya 2024:

1. Francesco Bagnaia, Ducati Lenovo

2. Jorge Martin, Pramac Ducati

3. Marc Marquez, Gresini Ducati

4. Aleix Espargaro, Aprilia Racing

5. Raul Fernandez, Trackhouse Aprilia

Kategori :