Dear Bikers! Yuk Kenali Tanda Busi Motor Mulai Lemah, Biar Nggak Mogok di Jalan!

Senin 08-12-2025,12:50 WIB
Reporter : Alvin Septian
Editor : Alvin Septian

Karena itu, PT Wahana Makmur Sejati (WMS) selaku Main Dealer Honda Jakarta–Tangerang selalu mengingatkan, kalau motor mulai menunjukkan gejala aneh, jangan ditunda. Langsung saja cek ke bengkel resmi AHASS supaya motor tetap dalam kondisi terbaik.

“Kami mengimbau untuk para pengendara tidak menunda dan segera melakukan pengecekan di bengkel resmi AHASS. Pemeriksaan sejak dini dapat mencegah kerusakan lanjutan dan memastikan motor tetap aman digunakan setiap hari,” tutur Wahyu Budhi.

Kategori :