Francesco Bagnaia akhirnya mengakhiri frustasi setelah empat seri tanpa podium|MotoGP|
JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Francesco Bagnaia berhasil meraih kemenangan pada ajang MotoGP Austria di Sirkuit Red Bull Ring, Minggu, 21 Agustus 2022, bradsis.
Kemenangan itu sekaligus menjadi kemenangan ketiga secara beruntung Bagnaia musim ini.
Sebelumnya, pebalap Ducati tersebut sukses mencetak kemenangan di MotoGP Belanda dan Inggris.
BACA JUGA:Ini Dia Penampakan Honda Fireblade 30th Anniversary saat Dikirim ke Konsumen
BACA JUGA:Alami Kecelakan Hebat di MotoGP Austria, Joan Mir Alami Patah Tulang ?
Dengan pencapaiannya tersebut, Bagnaia samakan rekor milik mantan pebalap Valentino Rossi dan Casey Stoner.
Kedua legenda tersebut memang pernah meraih hal yang sama seperti Bagnaia.
Rossi pernah mencatatkan tiga kemenangan beruntung pada musim 2008.
Saat itu The Doctor mengunci kemenangan di GP China, Prancis, dan Italia.
BACA JUGA:Fabio Quartararo Tetap Kokoh di Puncak Klasemen Sementara Motogp 2022
BACA JUGA:Ini Detik-detik Bagnaia Jadi Pemenang di MotoGP 2022, Austria
Sedangkan Stoner mencetak tiga kemenangan beruntun untuk Ducati sampai dua kali. Yang pertama pada musim 2007 di GP Amerika, Ceko, San Marino.
+++++
Francesco Bagnaia akhirnya mengakhiri frustasi setelah empat seri tanpa podium|MotoGP|