Mesti Tahu Sebelum Beli, Inilah Jenis-jenis Motor Custom yang Paling Populer

Mesti Tahu Sebelum Beli, Inilah Jenis-jenis Motor Custom yang Paling Populer

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM Trend motor custom semakin berkembang di Indonesia, peminatnya juga datang dari berbagai kalangan.

Yang membuat menarik dari motor custom adalah motor custom memiliki aliran dan style masing-masing setiap jenis motornya.

Namun untuk membuat salah satu jenis motor custom membutuhkan biaya yang tidak murah bahkan bisa dibilang lumayan mahal.

BACA JUGA:Bos Yamaha Akui Performa Menurun di MotoGP 2023: Langkah-langkah Perbaikan Diperlukan

Setiap aliran dan type motor custom dapat dibanderol dengan harga 100 jutaan.

Namun hal ini bisa kita hindari dengan cara membuat motor custom dengan ide kita sendiri.

Dalam proses pembuatan motor custom memerlukan waktu yang tidak sebentar, Anda harus mencari bahan-bahan yang dibutuhkan seperti mesin, lampu dan sebagainya.

Selain itu konsep, jenis motor, frame juga harus dipikirkan.

BACA JUGA:Aerodinamika di MotoGP Bakal Diatur: KTM Ungkap Sikapnya

Selain itu, ketahui juga jenis-jenis motor custom. Jangan sampai hasilnya tak sesuai selera dan malah bikin Anda tidak pede saat berkendara.

Agar tidak keliru, simak penjelasan tentang jenis-jenis motor custom terpopuler dibawah ini:

1. Cafe Racer

Cafe Racer ini termasuk dalam jenis motor custom terlengkap. Selain itu bagi para pecinta otomotif sudah pasti tidak asing lagi dengan Cafe Racer, karena aliran ini dikenal banyak orang. 

BACA JUGA:Yamaha Hadapi Tantangan Tidak Hanya pada Mesin, Tetapi Juga pada Aerodinamika

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya
Berita Terpopuler