Terjawab! Gegara 2 Alasan ini, Pertamina Mandalika SAG Pilih Gabri Rodrigo Jadi Pembalap Mereka!

Terjawab! Gegara 2 Alasan ini, Pertamina Mandalika SAG Pilih Gabri Rodrigo Jadi Pembalap Mereka!

Oleh karena itu, untuk tahun ke-2 kami, Tim SAG Pertamina Mandalika ingin menyambut Gabriel Rodrigo Castillo yang muda dan sangat berbakat ke dalam keluarga kami. 

Selain itu, kami juga yakin bahwa kami akan memberinya solusi yang tepat, serta dukungan terbaik dari tim.”

Sementara itu Gabri Rodrigo mengungkapkan rasa senang dan bangganya memulai debut di Moto2™ bersama Pertamina Mandalika SAG Team.

“Saya sangat senang bergabung ke Moto2 dengan tim dengan begitu banyak pengalaman. 

BACA JUGA:Terjawab, Yamaha Resmi Duetkan Dovizioso-Rossi di Tim SRT Musim Ini, Tapi Bakal Kompak Gak nih?

Ini akan menjadi awal pembelajaran dan merasa berada di tempat yang tepat untuk belajar. Saya tidak sabar untuk memulai!” ungkapnya.

Dengan kabar hadirnya Gabri Rodrigo Castillo, sebagai pengganti Tom Luthi, berarti Dimas Ekky Pratama akan masih balapan di CEV Moto2™ untuk musim 2022.

 

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Share
Berita Lainnya