Enjoy the Ride! Panduan Santai dan Aman Saat Boncengan di Motor Sport
Boncengan-Kawasaki-
Cara Aman Membonceng Penumpang
Banyak dari kita mungkin kurang sadar akan pentingnya keselamatan dan kenyamanan saat berkendara, terutama saat berboncengan.
Hal ini seringkali dianggap sepele oleh banyak orang. Padahal, nyatanya, keselamatan dan kenyamanan itu sangatlah penting dan harus jadi prioritas utama.
BACA JUGA:Adu Jarak Tempuh, Mana Motor Listrik yang Paling Jauh?
BACA JUGA:3 Hal yang Dilarang Untuk Memodifikasi Knalpot, No 3 Bisa Bikin Rugi!
Contohnya, saat bradsis berboncengan dengan motor sport, situasinya jauh lebih challenging dibandingkan dengan motor bebek biasa.
Karena itu, lebih penting lagi untuk memperhatikan faktor keselamatan dan kenyamanan saat berkendara.
Jangan sampai keasyikan atau kurangnya kesadaran kita malah membahayakan diri sendiri dan orang lain di jalan.
Nah, berikut ini merupakan beberapa cara aman untuk Kalian ketika membonceng penumpang di motor sport:
BACA JUGA:Inilah Tanda-tanda V-Belt Motor Matik Layak Diganti
BACA JUGA:Awas, Bearing Rusak! Ciri-ciri dan Cara Perawatan Motor yang Harus Diketahui
1. Persiapan Berboncengan
Saat kalian mau bawa penumpang di motor, pastinya berat yang bakal kalian bawa juga nambah dong.
Khususnya buat yang biasanya nyetir sendirian, pasti gak begitu mikirin banjir angin di ban motor.
Tapi, kalo lagi berboncengan, kalian harus lebih perhatian soal isi angin di ban motor kalian.
Kenapa penting? Nah, bayangin aja, berat tambahan dari penumpang bisa ngaruh banget sama keseimbangan motor kalian.
Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-