Mengenal Lebih Dekat Sistem Kelistrikan di Sepeda Motor
Selain itu, kiprok juga sebagai penstabil tegangan listrik yang mengalir ke aki. Karena jika arus terlalu besar akan mengakibatkan?over change. Sementara jika arus yang mengalir ke aki terlalu kecil, akan menyebabkan?aki tekor. Jadi, tegangan dan arus yang mengalir ke aki harus dalam kondisi seimbang jumlahnya.
Saat terjadi masalah pada sistem kelistrikan sepeda motor, komponen inilah yang biasanya harus diperiksa.
BACA JUGA:Sprint Race akan Digelar di MotoGP 2023, Berikut Aturannya
BACA JUGA:Catat, Ini 8 Pelanggaran yang Ditindak Polisi di Jalan Raya
Spul atau generator
Spul adalah komponen sistem kelistrikan sepeda motor sebagai penghasil energi listrik untuk seluruh kebutuhan kelistrikan motor, termasuk mengisi daya aki.
Spul menghasilkan arus listrik AC (Alternating Current) atau bolak balik. Energi listrik yang dihasilkan oleh spul kemudian digunakan untuk perangkat motor seperti busi, CDI, busi, bola lampu, dan lainnya. Tegangan arus AC dari spul diubah terlebih dahulu menjadi DC (searah) menggunakan kiprok.
Kabel bodi
Kabel badan atau biasa bodi?jadi salah satu komponen vital pada sebuah rangkaian sepeda motor. Kabel bodi berfungsi untuk menyalurkan listrik dari sepul ke aki dan menyebarkannya ke beberapa komponen seperti lampu, electric starter, klakson dan kunci kontak.
BACA JUGA:Aniversary ke-3, GCN Chapter Sorong Papua Barat Eratkan Tali Persaudaraan
BACA JUGA:Indonation MX GTX West Java Siap Digelar Pekan Ini, Sirkuitnya Lebih Menantang
Seiring masa pakai Sepeda motor, bisa menyebabkan penurunan kinerjanya mengaliri arus listrik. Salah satu cara mempertahankan kinerja kabel bodi adalah dengan rutin melakukan pemeriksaan.
+++++
Tips merawat aki sepeda mofor agar awet.|Foto: dok. Yamaha|
Sekring
Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News
- Source
- Tag
- Share
-