Yamaha Gelar Let’s Gear Up Short Video Challenge, Yuk Ikutan!
5. Follow akun sosial media @YamahaIndonesia dan mention tiga temen kamu
6. Daftarkan postingan short video kamu ke form pendaftaran: bit.ly/formgearup
BACA JUGA:Pasukan Merah Ducati Meriahkan Event 'We Ride As One' di Jakarta
Upload short video Gear Up (cara kamu semangatin hari) dengan menambahkan backsound Jingle Gear 125 dalam video sebagai persyaratan wajib. Upload short video kamu seperti dance, vlog, parody, sketch ataupun cinematic.
Tampilan Yamaha Gear 125 Pasti Keren dengan kombinasi warna baru dan ditunjang dengan tampilan design yang sporty, modern dan tangguh.
Selain itu, Yamaha Gear 125 hadir dengan keunggulan yang Pasti Nanjak, Pasti Kuat & Pasti Irit karena ditunjang dengan mesin Blue Core 125cc yang memiliki efisien yang tinggi, bertenaga dan juga handal.
BACA JUGA:Wahana Honda Kasih Promo Jawara di Bulan Mei 2023
Dilengkapi juga dengan SMG (Smart Motor Generator) membuat suara mesin lebih halus ketika dinyalakan dan dengan eco indicator memberikan pengalaman berkendara irit bahan bakar.
Yamaha Gear 125 juga sudah dilengkapi dengan ban tubeless dan tapak lebar membuat manuver semakin percaya diri.
Yamaha Gear 125 memiliki fitur unggulan seperti double hook yang memudahkan saat ingin membawa banyak barang bawaan.
Semakin praktis juga dengan Electric Power Socket untuk mengisi daya gadget pengendara. Smartphone always on meskipun low battery karena tinggal charge di Yamaha Gear 125. Fitur ini sangat dibutuhkan oleh pengendara yang memiliki mobilitas tinggi.
Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-