HARUS TAHU! Ini 6 Barang yang Wajib Ada di Bagasi Motor

HARUS TAHU! Ini 6 Barang yang Wajib Ada di Bagasi Motor

• Lap PVA dan Microfiber

Barang berikutnya yang juga tidak boleh ketinggalan adalah lap PVA dan lap microfiber. Fungsi dari lap PVA (plas chamois) atau lebih dikenal dengan nama lap kanebo adalah untuk:

BACA JUGA:Jangan Fomo! Tren Ganti Lampu atau Klakson Motor Sembarangan Bisa Bikin Beban Aki Nambah

• Mengelap dan mengeringkan body dan jok motor yang basah terkena air hujan. 

• Membersihkan area sekitar shockbreaker dari berbagai kotoran agar tidak merusak seal suspensi. 

• Mengelap area stang yang terkena air agar tidak terlalu licin. 

• Membersihkan debu yang melekat di motor namun lap kanebo harus dibasahi terlebih dahulu sebelum digunakan. 

Lap microfiber memiliki fungsi yang serupa dengan kanebo namun beda peruntukkan. Lap microfiber ini kerap digunakan untuk membersihkan shell dan visor helm setelah terkena air hujan agar kedua bagian tersebut tidak baret. 

• Ban Dalam Cadangan 

Barang terakhir yang wajib masuk di bagasi motor Kalian adalah ban dalam cadangan. Sebagaimana diketahui, jenis dan ukuran ban motor sangat beragam sedangkan tidak setiap tambal ban menyediakan ban dalam yang sesuai dengan motor Kalian. 

Untuk itu, selalu sediakan ban dalam cadangan agar bisa digunakan jika sewaktu-waktu ban dalam motor bocor dan harus segera diganti. 

Itulah beberapa jenis barang yang wajib Kalian siapkan di bagasi motor. Dengan harapan, setiap kendala yang terjadi saat berkendara bisa diatasi dengan memanfaatkan barang-barang bawaan tersebut. 

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya