Kawasaki Brute Force 750 Resmi Rilis di Indonesia, Yuk Intip Spesifikasinya

Kawasaki Brute Force 750 Resmi Rilis di Indonesia, Yuk Intip Spesifikasinya

Kawasaki Brute Force 750 Resmi Rilis di Indonesia-Alvin-

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM -- PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) memperkenalkan  lini bisnis  sekaligus produk terbarunya di Indonesia, KMI meramaikan dengan terjun di bisnis kendaraan roda 4 Off-road di Tangerang Selatan, Rabu 11 September 2024

KMI mulai terjun di bisnis kendaraan roda 4 ini dengan meluncurkan sejumlah produk, salah satunya yaitu Kawasaki Brute Force 150.

BACA JUGA:Ini Dia Wakil Jakarta - Tangerang, Siap Beradu Ide & Karya Inovatif di AHM Best Student 2024

BACA JUGA:KMI Umumkan Lini Bisnis Baru, Main di Pasar Off-road Roda 4, Hadirkan Brute 750 dan MULE PRO-DXT FE

"Setelah fokus memberikan kesenangan di segmen motor sport, kami juga akan memulai lini bisnis baru sesuai dengan misi perusahaan kami yaitu bekerja demi kesenangan dan kegembiraan semua orang, di mana Kawasaki mengambil bagian dari kehidupannya," ujar Michael C Tanadhi, Dept. Head Sales & Promotion KMI.

Brute Force sendiri termasuk dalam kategori All Terrain Vehicle (ATV), Kawasaki Brute Force 750 yakni sebuah produk ATV dengan kapasitas mesin 749cc, 90° V-Twin, SOHC, 4-Tak, 4-katup per silinder, dan pendingin cairan.

BACA JUGA:Ini Dia Wakil Jakarta - Tangerang, Siap Beradu Ide & Karya Inovatif di AHM Best Student 2024

BACA JUGA:KMI Umumkan Lini Bisnis Baru, Main di Pasar Off-road Roda 4, Hadirkan Brute 750 dan MULE PRO-DXT FE

Tenaga yang dihasilkan ATV ini sebesar 50 dk serta torsi 58 Nm, tenaga tersebut dipadu sistem transmisi dual range (high/low) CVT with reverse.

Kawasaki Brute Force menghadirkan gaya, instrumentasi, dan pencahyaan LED yang ditingkatkan, ditenagai oleh mesin 749cc yang  sangat tangguh.

Ini dirancang untuk  tugas-tugas pertanian dan medan terjal, memberikan kinerja yang andal dan utilitas yang ditingkatkan, warna untuk Kawasaki Brute Force adalah Cypher Camo Gray (Matte).


Kawasaki Brute Force 750-Alvin-

BACA JUGA:GM King Fighter, Helm Keren Untuk Gen Z, Cuma Rp 400 Ribuan

BACA JUGA:Honda Pasang Kuda-kuda, Soal Motor Wajib Standar Mesin Euro 4

Spesifikasi Kawasaki Brute Force 750 POWER:

Jenis Mesin                      ; Liquid-cooled, 4-stroke 90° V-Twin

Sistem Pengapian            ;  Battery & Coil (Transistorised ignition)

Power Maksimum            ; 37 kW {50 hp} / 6,750 min

Torsi Maksimum               ; 58 N·m {5.9 kgƒ·m} / 4,750 min

Diameter x Langkah         ; 85 x 66 mm

Kapasitas Mesin               ; 749 cm

Sistem Katup                    ; SOHC, 4 valves per cylinder

Perbandingan Kompresi   ; 9.3:1

Transmisi                          ; Dual range (high/low) CVT with reverse

Sistem Bahan Bakar        ; Fuel injection: ø34 mm x 2

BACA JUGA:Yamaha Bakal Luncurkan Motor Sport Adventure Gahar Dengan Mesin 2 Silinder

BACA JUGA:Punya Tampang Mirip Alien, Matik Ini Siap Jadi Lawan Yamaha NMAX dan Honda PCX

PERFORMANCE

Suspensi Depan             ; Double wishbone, adjustable spring preload

Suspensi Belakang         ; Double wishbone, adjustable spring preload

Rem Depan                    ; ø200 mm disc

Rem Belakang                ; Enclosed wet multi-plate

Roda Depan                    ;  AT 25 x 8-12

Roda Belakang               ; AT 25 x 10-12

Panjang x Lebar x Tinggi ; 2,185 x 1,170 x 1,210 mm

BACA JUGA:Meluncur Motor Bebek yang Udah Standar Mesin Euro 4, Harga Lebih Murah dari Honda Revo 110!

BACA JUGA:Kawasaki Hadirkan Warna Baru di Line Up Ninja ZX-25RR dan Versys-X 250

DETAILS

Jarak poros roda            ; 1,285 mm

Jarak ke Tanah               ; 228 mm (standard), 245 mm (max preload)

Berat                              ; 332 kg

Kapasitas Bensin          ; 19 litres

BACA JUGA:Hero MotoCorp Siap Luncurkan Motor Matic Penantang Yamaha Fazzio, Harga Mulai Rp 14 Jutaan

BACA JUGA:Gak Sampe Sejuta! Begini Syarat Cicilan Suzuki Nex II Terbaru September 2024

Nah untuk harganya, Kawasaki Brute Force ini di banderol dengan harga estimasi  Rp 340 juta (off the road)

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya