Kreatif! Dari Motor Bebek Dimodif Jadi Motor Sport yang Keren

Kreatif! Dari Motor Bebek Dimodif Jadi Motor Sport yang Keren

Ilustrasi seorang pria sedang modifikasi motor.--TheClarkLawOffice

MOTOREXPERTZ.COM -- Motor bebek ini dimodifikasi menjadi bentuk Motor sport besar yang terlihat keren.

Unik dan kreatif, dua kata ini mungkin tepat diberikan kepada pemilik motor bebek ini yang memodifikasi motornya terlihat menjadi tak biasa.

Ya, dari motor bebek biasa yang diduga merupakan motor supra, dibuat menjadi motor sport besar berwarna merah.

Dari video yang diunggah oleh @bronofrizal dan diposting ulang oleh kaltimtimes,  tampak belakang motor ini seperti motor sport yang besar, namun setelah dilihat dari tampak samping hingga depan, terlihat jelas jika motor ini hanyalah motor bebek.

BACA JUGA:Kocak! Seekor Sapi Mampu Bubarkan Aksi Balap Liar hingga Ada yang Terluka

BACA JUGA:Panik! Dihampiri Anak Gajah, Pengendara Ini Pilih Lari daripada Naik Motor

 

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by KALTIM TIMES (@kaltimtimes)

BACA JUGA:'Karma Instan' Paling Memuaskan! Potong Jalan Moge Triumph, Pengemudi Mobil Langsung 'Disambar' Polisi di Depan Mata

BACA JUGA:Waduh! Sudah Melanggar, Banyak Alasan, Akhirnya Pengendara Ini Dihukum Bersihkan Sampah oleh Polisi

Inilah definisi memodifikasi motor yang sesuai, dalam arti tidak merugikan pengguna jalan lain dan tampilan depan masih sesuai dengan motor aslinya.

Hanya saja, meski sudah dimodifikasi secara tampilan yang tidak merugikan orang lain, tetap saja masih perlu diingat jika cara berkendara yang baik.

Percuma saja jika punya motor hasil modifikasi yang unik dan keren, namun jika cara berkendara masih tidak sopan bisa merugikan orang lain dan bisa menjadi makanan empuk bagi polisi untuk memberikan tindakan.

Akan terasa lebih istimewa jika sudah memodifikasi motor sedemikian rupa baiknya dilengkapi dengan cara membawa motor yang baik juga.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya