Marc Marquez Gak Sabar Ingin Balapan dengan Motor Terkencang

Marc Marquez Gak Sabar Ingin Balapan dengan Motor Terkencang

Karenanya dia ingin mendapatkan motor terbaik pada musim 2022. Hal itu guna membuat dirinya kembali kompetitif dalam ajang balap paling bergengsi tersebut.

BACA JUGA:Rayakan Hari Kemerdekaan Indonesia ke 77, YRFI Jateng Gelar Turing Sambil Gathering

BACA JUGA:SM Sport E-Classic, Bebek Listrik Tetap Klasik Hadir di GIIAS 2022

"Tentu saja saya meminta HRC untuk memiliki motor terbaik yang bisa dilihat. Itu adalah tujuan saya. HRC bersaing di Piala Dunia untuk memenangkan kejuaraan."

"Dan sebagai pembalap untuk tim Repsol, tujuan kami adalah untuk memperjuangkan gelar. Meski feeling untuk motor 2023 tidak maksimal, kami tetap ingin memperjuangkan gelar," Kata Marquez.

Saat ini, Marquez tengah berada di tangga keempat belas. Dia telah mengumpulan 60 poin pada musim ini.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Source
Tag
Share
Berita Lainnya