BAHAYA! Jangan Coba Menaruh Barang Ini di Dalam Jok Motor, Bisa Terbakar

BAHAYA! Jangan Coba Menaruh Barang Ini di Dalam Jok Motor, Bisa Terbakar

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Sangatlah berbahaya menaruh barang-barang sembarangan di dalam jok motor karena dapat memicu terjadiknya ledakan besar.

Biasanya orang-orang karena tak mau repot menaruh barang-barang mereka di dalam bagasi atau jok motor, tapi karena tak tahu risikonya maka akan membahayakan nyawa seseorang.

Ternyata ada sejumlah barang yang tidak boleh kalian masukkan ke dalam bagasi atau jok motor lantaran dapat menimbulkan bahaya.

BACA JUGA:Harley-Davidson Umumkan Kembali ke Indonesia, Kenalkan 2 Model Ikonik Baru di GIIAS 2023

Lantas, apa saja sih barang yang tidak boleh dimasukkan ke dalam jok motor?

1. Barang-barang Elektronik

Kamu harus tahu bahwa handphone, laptop, power bank, kamera, atau yang lainnya sangat berbahaya jika ditaruh di dalam jok motor.

Saat suhu jok motor sudah terasa sangat panas di dekat tangki bensin, maka berpotensi menimbulkan ledakan yang besar dan motor pun pasti ikut terbakar.

BACA JUGA:Royal Enfield Super Meteor 650 Meluncur di GIIAS 2023, Tetap Pertahankan DNA Cruiser Inggris

2. Parfum

Jelas parfum merupakan barang yang sangat mudah menguap dan dapat memicu bensin memercikan api. 

Jika parfum sudah menguap maka kemungkinan terburuknya motorAnda akan terbakar dengan sendirinya. 

Ada juga alat make up lainnya yang mampu memicu kebakaran seperti poundation, sun scream dan sejenisnya apabila dimasukkan ke dalam jok motor. Dapat meluber akibat suhu panas yang berada di dalam jok motor.

BACA JUGA:Ini Dia Motor Listrik Honda, EM1 e: Resmi Dijual di Indonesia Mulai Rp. 40 Jutaan

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya