Jangan Asal Ganti! Ini Penyebab Motor Mendadak Tidak Bisa di Stater
JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Bradsis pernah ngalamin motor yang mau dipakai tiba-tiba mendadak tidak bisa di starter?
Ayo, coba bradsis ingat-ingat lagi, kapan terakhir diservis, jangan-jangan itu akibat dari lama tidak dipelihara dengan baik semua komponennya.
Inilah kenapah motor memerlukan service rutin karena mesin apapun jika sering digunakan akan mengalami keausan atau kehabisan bahan tertentu.
BACA JUGA:Update Harga BBM di Seluruh Provinsi di Indonesia
Servis tidak menjamin langsung motor bebas dari masalah karena sumber kerusakan bisa saja tak terduga.
Tapi paling tidak, servis rutin bisa mencegah potensi kerusakan yang umumnya terjadi.
Jika motor tidak bisa distarter biasanya aki yang dicurigai pertama kali.
Padahal banyak kemungkinan lain yang menyebabkan hal tersebut.
BACA JUGA:Alasan Luca Marini Gabung ke Repsol Honda yang Performanya Sedang Terpuruk.
Nah, ini ada beberapa penyebab motor tidak bisa di starter.
Simak baik-baik ya:
Habis bensin.
Tangki motor tidak boleh dibiarkan kosong atau mendekati kosong.
Lakukan service rutin pada motor--Wahana Honda
Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-