Tak Usah Khawatir! Pemilik Yamaha R25, CBR250RR, dan ZX-25R Gak Perlu Ribet Soal SIM C1
Klub Honda CBR Touring Dengan Ratusan Anggota, Tim Jabodetabek Merapat!-Wahana Honda-Istimewa
Biar bradsis nggak bingung soal kapasitas mesin motor, bisa langsung dicek di data yang ada di STNK atau BPKB.
Jadi kalau di dokumen resmi itu keterangan mesinnya di bawah 250 cc, bradsis nggak perlu upgrade SIM C ke SIM C1.
BACA JUGA:Nggak Usah Bingung, Ini Cara Aktifkan Alarm di All New Honda BeAT
Moge Ducati-Ilham-
SIM C1 itu naik level dari SIM C, yang diperlukan buat motor yang kapasitas mesinnya maksimal 250 cc.
Kalau bradsis mau punya SIM C, syaratnya harus udah punya SIM C aktif selama 12 bulan dan minimal umur 18 tahun.
Kalo buat pemilik moge, motor di atas 500 cc, perlu SIM C2 yang naik level lagi dari SIM C1.
Penerbitan SIM C2 bakal dilakukan polisi tahun depan, syaratnya sih harus punya SIM C1 aktif selama minimal 12 bulan dan minimal umur 19 tahun.
BACA JUGA:Ini Alasan Tim Pabrikan Ducati Lenovo Tunjuk Marc Marquez Ketimbang Jorge Martin
Ini dia daftar sebagian besar motor yang butuh SIM C1 buat dipake di jalan raya di Indonesia:
Honda
CB500X (471 cc)
CB500F
Rebel 500
Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-