Koleksi Motor Bupati yang Disita KPK, Dari Honda Forza 250 Hingga Ducati Street Fighter V4S

Koleksi Motor Bupati yang Disita KPK, Dari Honda Forza 250 Hingga Ducati Street Fighter V4S

Ducati Streetfighter V4 Supreme-ducati.com-

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) baru-baru ini berhasil mengamankan 91 kendaraan milik tersangka korupsi Bupati Kutai Kartanegara, Rita Widyasari

Nggak tanggung-tanggung, koleksi kendaraan tersebut termasuk motor gede atau moge.

Hasil penggeledahan yang dilakukan KPK sejak Mei sampai awal Juni 2024 itu menemukan sebagian besar kendaraan menggunakan nama orang lain. 

"Kendaraan yang terdiri dari motor, dan mobil mewah, kurang lebih 91 unit," ungkap Juru Bicara Penindakan dan Kelembagaan KPK, Ali Fikri.

BACA JUGA:Harga Bensin Vivo Revvo 90 Turun Jadi Rp 12.900 Per Liter, Kalau Bensin Mobil Indostation Berapa?

BACA JUGA:Perseteruan Jorge Lorenzo vs Dani Pedrosa Bakal Diselesaikan di Ring Tinju Besok!


Rita Widyasari, Kasus Pencucian Uang-@charlessiahaan-X

Wah daftar moge Rita Widyasari ini bisa bikin orang kaya ‘beneran’ minder sih. 

Pasalnya, harganya enggak murah, mulai dari Harley-Davidson, Ducati, Vespa, Aprilia, BMW, Royal Enfield, Yamaha, Honda, sampe Triumph.

Yang unik, hampir semua koleksi motornya punya ciri khas dengan pelat nomor B 3333 dan tiga huruf di belakangnya yang berbeda-beda. Luar biasa kan? 

Untuk motor termurahnya ada Honda Forza 250 dan Yamaha XMAX 250 lansiran 2017.

BACA JUGA:Daytona Ares 125 GT Bodinya Segede Yamaha XMAX, Tapi Mesin Cuma 125 Cc

BACA JUGA:Cek Lagi Nih, Daftar pembalap MotoGP 2025

Selain moge, Rita juga punya Vespa PX 150 lansiran 2016 yang jadi incaran kolektor. 

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya