Yamaha NMax Turbo Bisa Dimodif Tipis-Tipis, Apa Saja Ubahannya?

Yamaha NMax Turbo Bisa Dimodif Tipis-Tipis, Apa Saja Ubahannya?

Modifikasi Yamaha NMax-Ilham-

Peranti pengereman seperti cakram dari TDR tipe floating untuk roda depan dihargai Rp 680 ribu dan disc belakang Rp 530 ribu. Kemudian ada selang rem TDR untuk model ABS yang dijual Rp 860 ribu sepasang.

"Master rem bisa pakai brand RPD dari TDR yang dijual Rp 2,35 juta sepasang. Serta RCB E2 Series 14mm Rp 2,3 juta sepasang. Kaliper rem depan MFZ juga tersedia dengan harga Rp 2,75 juta," jelasnya.

Beralih ke modifikasi CVT, ada paket kampas ganda dan mangkok kopling TDR yang dilepas Rp 1,62 juta. "Komponen ini juga bisa dipakai pada Yamaha NMax Neo," katanya sembari menyebut konsumen bisa langsung memasang komponen tersebut di Rey SpeedShop.

Sebagai catatan, modifikasi ini tergantung pada selera, kebutuhan dan keinginan bradsis. Karena itu, bisa jadi modifikasi yang dilakukan bakal menggugurkan garansi yang diberikan oleh pabrikan ya. Jadi, bijaklah sebelum memodifikasi.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya