Ini Caranya Bikin Shockbreaker Motor Awet dan Tahan Lama

Ini Caranya Bikin Shockbreaker Motor Awet dan Tahan Lama

Sokbreker NMax-Ilham-

BACA JUGA:Begini Cara Gunakan Fitur Y-Shift di Yamaha NMAX Turbo, Udah Bisa Pasti Keenakan!

Kemungkinan terparahnya adalah rod comp bengkok. Kalau itu terjadi, motor tidak akan nyaman untuk dikendarai. 

2. Selalu Jaga Kebersihan

Sama seperti bagian motor lainnya, menjaga shockbreaker selalu bersih adalah penting.

Kotoran yang menempel pada area kerja Shockbreaker bisa membuat seal atau karet dan piston baret.

Kondisi ini bisa menyebabkan kebocoran oli shockbreaker. 

BACA JUGA:Mitos Atau Fakta Busi yang Jatuh Tidak Boleh Di Pakai Lagi

Efek pertama yang ditimbulkan akibat kebocoran oli akan mengurangi daya redam hingga tingkat kestabilan yang membuat kenyamanan berkendara terganggu.

Efek terparahnya adalah bisa berpotensi menimbulkan kecelakaan. 

3. Dalam Kondisi Apapun, Jaga Kecepatan 

Melintasi jalan tak rata atau rusak dalam kecepatan tinggi akan membuat beban kerja shockbreaker semakin berat.

Karena itu, berkendaralah dengan kecepatan rendah pada kondisi jalan tersebut supaya usia pakai shockbreaker jadi lebih panjang.  

Selain membuat shockbreaker jadi lebih awet, berkendara dalam kecepatan rendah saat melintasi jalan rusak atau tidak rata juga bisa memengaruhi usia pakai komponen lainnya. 

BACA JUGA:Perayaan HUT Wahana Artha Group ke-52, Perkuat Lini Bisnis dan Peduli Sekitar

4. Pakai Aksesoris  Asli 

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya