Helm Arai Bakal Naik Harga?
Koleksi Helm Arai-Pecinta Arai Indonesia-Facebook
JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Ada berita terbaru dari Instagram resmi Arai, harga helm mereka bakal mengalami revisi mulai Oktober 2024.
Hal ini disebabkan oleh kenaikan harga bahan baku yang berpengaruh pada produksi helm.
Arai menyatakan dalam unggahannya, "Kami meminta maaf atas keputusan ini dan berharap agar dimengerti," Jumat (2/8/2024).
Jadi, siap-siap aja kalau harga helm Arai bakal melambung nih bradsis.
BACA JUGA:Royal Enfield Luncurkan Program Borderless Warranty, Berlaku di Luar Negeri
BACA JUGA:Alvaro Bautista Akui Motornya Sudah Mulai Nurut!
Lihat postingan ini di Instagram
Ary Ikhsan, SPV Sales & Marketing Arai Indonesia, menyebutkan bahwa harga helm Arai di Indonesia belum bisa dipastikan kenaikannya.
"Saya belum bisa pastikan kenaikannya karena kita belum dapat harga resmi berapa kenaikannya dari Arai," ucap Ary kepada wartawan.
Biasanya, Arai baru mengumumkan angka kenaikan resmi menjelang revisi harga.
Sebagai info tambahan, berikut adalah harga helm Arai di Indonesia sebelum kenaikan:
BACA JUGA:Toprak Razgatlioglu Hampir Kehilangan Setengah Detik di Tikungan Terakhir, Tapi Rekor Tetap Jebol!
BACA JUGA:Wahana Honda Ajak Komunitas Meriahkan Sportif Tournament
- Classic Air mulai dari Rp 5,7 juta sampai Rp 6,7 juta
- VZ RAM mulai dari Rp 7,5 juta hingga Rp 8,7 juta
Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-