Ini Rekomendasi Motor Listrik yang Jago di Tanjakan

Ini Rekomendasi Motor Listrik yang Jago di Tanjakan

Honda EM1 e:-Ilham-


Polytron Fox R-Ilham-

Ada juga Polytron Fox-R yang punya motor 3.000 Watt dan baterai Lithium Ferro Phosphate 3,74 kWh, jadi kuat banget saat menanjak, bahkan kalau berboncengan.

BACA JUGA:Reaksi Masyarakat Terhadap Kenaikan Harga Pertamax yang Tak Diduga

BACA JUGA:Royal Enfield Luncurkan Program Borderless Warranty, Berlaku di Luar Negeri

Honda EM1 e:


Motor Listrik Honda EM1 e & Honda EM1 e Plus-Wahana Honda-Instagram

Keempat. Meski banyak yang ragu sama performa motor ini di tanjakan, Reza Resdie dari PT Astra Honda Motor (AHM) menjelaskan kalau Honda EM1 e bisa menanjak dengan kemiringan 10 derajat dalam mode normal.

Motor ini bisa menempuh jarak 40 km dengan baterai penuh.

Savart S-1P

Terakhir, motor listrik buatan anak bangsa yang bikin heboh di Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2023.

Motor ini pakai baterai Lithium Ion NMC 72 V 65 Ah, dan bisa melaju dari 0 hingga 60 km/jam dalam waktu 5 detik.

BACA JUGA:Pertarungan Gelar MotoGP Siap Lanjut Lagi di Red Bull Ring!

Dengan dua baterai, Savart S-1P bisa menempuh jarak 120 km dengan kecepatan rata-rata 60 km/jam.

Kelima motor listrik ini bisa jadi pilihan terbaik buat bradsis yang pengen motor tangguh di tanjakan tanpa harus khawatir soal performa!

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya