Jangan Asal! Isi Tekanan Angin Ban Tiap Motor Berbeda, Bradsis! Cek Daftar Lengkapnya di Sini
Jangan Asal Isi Angin Ban! Karena Lain Jenis Motor Beda Pula Tekanan Anginnya--istimewa
• Belakang: 33 psi (sendirian), 36 psi (berboncengan)
BACA JUGA:Berlaku Mulai 1 September 2024, Ini Daftar Motor yang Masih Bisa Beli Pertalite di SPBU Pertamina
Motor Sport
• Depan: 32 psi (sendirian), 34 psi (berboncengan)
• Belakang: 39 psi (sendirian), 41 psi (berboncengan)
Nah, sudah jelas kan, tekanan angin ban tiap motor berbeda-beda, bradsis. Bahkan penggunaannya pun tidak bisa disamakan.
"Patuhi aturannya ya, biar fungsi ban tetap optimal dan bisa awet masa pakainya," pungkas Ucok.
Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News
- Source
- Tag
- Share
-