Bikers Wangi Wajib Merawat Wajah, Ini Alasannya!
Bikers Merawat Wajah, Hukumnya Wajib Supaya Tetap Tampan Dan Mempesona--istimewa
JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM -- Ini bukan untuk genit-genitan. Tetapi Karena sering terpapar sinar matahari secara langsung juga terpapar debu dalam waktu yang cukup lama, kesehatan kulit para pengendara motor sering terganggu.
Tanpa sadar, ada beberapa hal yang dilakukan pengendara motor yang memicu kerusakan kulit mereka.
Apa saja? Simak deh:
Tidak Pakai Sunscreen
Sunscreen ini wajib digunakan oleh setiap pengendara motor, namun lebih sering diabaikan.
Penggunaan sunscreen penting untuk mencegah kulit terbakar.
Bila terlalu lama mengedarai motor di bawah sengatan matahari bisa membuat membuat wajah memerah, lantas kulit jadi belang atau terbakar.
Dengan pemakaian sunscreen yang teratur, kulit wajah menjadi lebih terlindungi.
Sekaligus warna kulit di beberapa area wajah terlihat rata.
Tanpa menggunakan sunscreen biasanya di bagian wajah tertentu akan terlihat lebih gelap dibandingkan kulit lengan atas .
Bukan mustahil juga tiba-tiba muncul flek-flek hitam bahkan juga jerawat, akibat polusi udara, dan tidak rutin mencuci muka.
Kaca Mata Hitam
Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-