Jack Miller Pasang Target Tinggi di MotoGP 2026: 'Saya Ingin Jadi Pembalap Yamaha Terbaik'

Jack Miller Pasang Target Tinggi di MotoGP 2026: 'Saya Ingin Jadi Pembalap Yamaha Terbaik'

Pembalap Pramac Yamaha, Jack Miller--Jose Breton

BACA JUGA:Cek Harga Terbaru Yamaha XMax Connected 2026, Tampil Fresh dengan Pilihan Warna Baru!

Aksi perdana Miller dengan mesin V4 dijadwalkan turun ke lintasan pada Sepang Shakedown, 29-31 Januari 2026.

Sesi ini akan menjadi ajang pembuktian awal bagi Miller untuk melihat sejauh mana proses adaptasi mesin V4 Yamaha sebelum bersaing dengan pembalap lainnya di tes resmi.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya