Jangan Disepelekan! Ini Tips Merawat Motor Matik, Dijamin Motor Awet!

Jangan Disepelekan! Ini Tips Merawat Motor Matik, Dijamin Motor Awet!

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Saat ini, banyak masyarakat yang memilih untuk menggunakan motor matic.

Sayangnya, banyak sekali pengguna motor matic yang abai dengan kondisi kendaraan roda dua miliknya.

Merawat motor matic tidak sekedar mengisi bensin agar bisa digunakan dengan baik dan tetap menyala.

BACA JUGA:Terkuak! Inilah Dampak Emisi Kendaraan yang Harus Kamu Ketahui

Ada banyak sekali hal-hal yang harus diperhatikan dalam merawat motor matic agar mesin tetap prima dan awet bertahun-tahun.

Berikut adalah tips merawat motor matic dengan benar: 

1. Perawatan aki

Memang sedikit sulit untuk mengetahui kondisi aki motor yang ada di motor matic. Sehingga tak heran jika banyak pengguna motor matic mengalami mati aki.

BACA JUGA:Aksi Maling Motor Makin Marak, Menkominfo : Rakyat Terjebak Judi Online

Kalau sudah seperti itu, motor akan kehilangan power dan hanya bisa dinyalakan menggunakan kick starter. Namun, apabila motor matic tidak memiliki kick starter, maka motor akan mati total.

Pengguna motor matic disarankan agar jangan abai dengan kondisi aki. Aki harus segera diganti apabila sudah mulai lemah.

2. Menghidupkan motor di pagi hari

Menghidupkan motor setiap hari berfungsi agar oli yang ada di dalam mesin bisa bersirkulasi dengan baik sehingga performa akan lebih maksimal. Cukup menghidupkan motor selama 5-10 menit setiap harinya agar mesin tetap dalam kondisi baik.

BACA JUGA:Anniversary ke-7 Royal Riders Indonesia Sukses Digelar di Bali

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya