Adu Spesifikasi Honda Genio Vs Honda Scoopy, Mana Lebih Unggul?
Selasa 05-12-2023,06:25 WIB
Rasio kompresi: 9,5:1
Daya maksimum: 8,9 hp (9,1 ps) @ 7.500 rpm
Torsi maksimum: 9,4 nm @ 6.000 rpm
Tipe starter: elektrik dan kick elektrik
Tipe kopling: automatic centrifugal clutch tipe kering (ryh/mik)
Nah, bagaimana setelah membandingkan motor keluaran Astra Honda Motor, tipe mana yang paling kalian unggulkan? Tentunya baik itu Honda Genio maupun Honda Scoopy merupakan kedua tipe motor Honda yang keren, dan kalian bisa menentukan sesuai dengan kebutuhan kalian.
Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-