Daftar Motor Konvensional yang Tak Bisa Ikut Mudik Gratis Bersama Kereta 2024, Catat!

Daftar Motor Konvensional yang Tak Bisa Ikut Mudik Gratis Bersama Kereta 2024, Catat!

Daftar motor yang tidak bisa ikut mudik gratis bersama Kereta--Kementerian Perhubungan

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Terdapat beberapa motor konvensional yang tidak bisa didaftarkan mudik gratis bareng PT KAI atau Kereta Api.

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengadakan program mudik motor gratis melalui transportasi kereta api. Namun tidak semua jenis motor bisa didaftarkan.

Kemenhub menggelar program mudik gratis untuk memudahkan para pengendara untuk pulang kampung. Selain itu program mudik juga dapat mengurangi macet.

Dilansir dari Kemenhub, ada beberapa jenis motor konvensional yang tidak dapat mengikuti program mudik gratis.

BACA JUGA:Yuk Ikut Mudik Gratis Kemenhub 2024, Kuota Sepeda Motor Terkini Tinggal 7 Ribu Unit Sob!

BACA JUGA:Buruan Daftar, Mudik Bareng Honda Lewat Aplikasi WANDA, Jangan Ketinggalan!

Syarat pendaftaran peserta motis adalah motor dengan kapasitas mesin maksimal 200cc. Artinya motor dengan kapasitas 250xx, seperti Xmax, Forza, CRF250 Rally, CRF250 L, Ninja ZX25R, MT-25, Versys, V-Strom tidak bisa ikut program tersebut.

Berikut beberapa syarat serta ketentuan yang berlaku bagi peserta program motis 2024.

Bagi kalian ingin daftar motis bersama PT KAI, kalian bisa melalui online dengan melalui laman mudikgratis.dephub.go.id.

Selain itu terdapat syarat tertentu untuk bisa mendaftar program Motis PT KAI 2024, simak di bawah ini.

BACA JUGA:Mau Mudik Gratis? Yuk Daftar Mudik dan Balik Bareng Honda 2024, Jangan Sampai Ketinggalan!

BACA JUGA:AHM Antar 2.009 Konsumen di Program Mudik dan Balik Bareng Honda 2023

Syarat Program Motis 2024

Ada beberapa persyaratan yang harus dilengkapi penumpang sebelum melakukan pendaftaran online, sebagai berikut.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya