Jangan Salah Kaprah, Ini Perbedaan Tune Up Dan Service Motor

Jangan Salah Kaprah, Ini Perbedaan Tune Up Dan Service Motor

Jangan Salah Kaprah, Ini Perbedaan Tune Up Dan Service Motor--istimewa

Sedangkan, penggunaan kecepatan lambat dan jarang pada area berdebu, kamu bisa tune up ketika interval berada pada angka 3.000- 4.000 km.

Dan tidak hanya bergantung pada jarak tempuh, dapat juga segera melakukan tune up apabila ada masalah pada mesin motor yang digunakan. 

Misal, ketika tenaga mesinnya sudah dirasa berkurang atau mesin brebet, konsumsi BBM dirasa boros bahkan keluar asap.

Tune up sangat  bermanfaat untuk motor juga Pengendara. Karena biasanya setelah tune up dilakukan, pengendara dan motor akan terasa lebih bertenaga.

Selain itu, manfaat tune up bajal membuat mesin motor selalu dalam keadaan baik. 

Tune up dapat menghindarkan motor dari kerusakan yang lebih parah, sehingga pengguna merasa lebih nyaman ketika berkendara.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya