Perhatikan Komponen Motor Sport Ini yang Perlu Diganti Setelah 5 Tahun

Perhatikan Komponen Motor Sport Ini yang Perlu Diganti Setelah 5 Tahun

Nostalgia! 13 Motor Bergaya Retro dengan Harga Terjangkau, Cocok Buat Penggemar Klasik-yamaha-motor.co.id-yamaha-motor.co.id

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Pasti bradsis sudah banyak yang tahu bahwa sepeda motor jenis apapun butuh penggantian komponen setelah mencapai batas usia tertentu agar performanya tetap optimal.

Hal ini tentu juga berlaku untuk sepeda motor sport bradsis yang sudah mencapai usia 5 tahun.

Pasalnya, motir jenis sport memiliki jenis komponen tertentu yang berbeda dari skuter matik. 

Dalam perawatan motor, penggantian komponen yang tepat waktu sangat penting bradsis.

BACA JUGA:Yamaha Aerox Bajakan Ini Ternyata Berpenggerak Listrik

BACA JUGA:MotoGP 2024 Makin Ketat, Podium 1 dan 2 Hanya Selisih Dibawah 1 Detik, Ini Buktinya!

Ini akan membantu menjaga performa motor tetap prima dan menghindari masalah yang lebih serius di masa depan.

Lalu, apa saja komponen yang sebaiknya diganti?

Untuk sepeda motor jenis sport yang sudah berusia lima tahun, umumnya ada beberapa suku cadang yang diganti, khususnya komponen-komponen di area mesin, seperti:

• Piston kit

• Valve kit

• Rantai mesin

• Crankshaft dan bearing big end

• Seal-seal pada mesin

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya