Ini Bagian Motor yang Bradsis Perlu Ketahui Ketika Melakukan Tune Up

Ini Bagian Motor yang Bradsis Perlu Ketahui Ketika Melakukan Tune Up

Ada Beberapa Bagian yang Bradsis Perlu Ketahui Ketika Motor Saat Tune Up --Wahana Honda

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Dalam proses tune up motor, ada beberapa bagian motor yang perlu diperiksa atau diganti.

Tune up merupakan prosedur perawatan berkala pada sepeda motor. 

Kegiatan tune up meliputi pemeriksaan, perawatan, perbaikan dan penyetelan bagian- bagian kendaraan.

Apa saja itu?

BACA JUGA:Adu Irit Suzuki Burgman Street 125 di Filipina, Tembus 94,56 Km per Liter!

BACA JUGA:Ada Bonus Menarik Buat Konsumen Suzuki V-Strom 250 SX 2024

Filter udara

Filter udara berfungsi untuk menyaring udara yang masuk ke dalam mesin. 

Jika filter udara kotor atau mampet, mesin tidak akan mendapatkan udara yang cukup, yang bisa memengaruhi performa dan efisiensi bahan bakar. 

Karena itu saat proses tune up, biasanya dilakukan pembersihan dan juga barangkali penggantian filter udara, apabila itu sangat dibutuhkan.

BACA JUGA:Pahami Kelistrikan di Motor, Ini Kelebihan dan Kekurangan AC dan DC

BACA JUGA:Kenali Penyebab Bohlam Lampu Motor Sering Nyala dan Mati Sendiri

Oli Mesin

oli mesin  bekerja untuk  membantu melumasi komponen mesin, mengurangi gesekan dan panas. 

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya